
Sabtu, 28 Nopember 2020 telah dilaksanakannya kegiatan Rapid Test PTPS se-Kecamatan Bancak
peserta 56 orang Petugas dari PUSKESMAS Kecamatan Bancak dan di dampingi oleh PANWASLUCAM Kecamatan Bancak
dengan kehadiran 100% yang di biayai dari dana Hibah APBD kabupaten Semarang.