
Cuci Tangan sebelum masuk ruang rapat Pengukuran suhu tubuh
Laporan Kesekretariatan
Pada hari ini Rabu, tanggal 28 Oktober 2020 telah dilaksanakan “Rapat Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif dengan Tokoh Agama Lintas Iman Pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Semarang 2020 di Kecamatan Bancak”. Tujuan diadakannya acara ini adalah sebagai media komunikasi, sosialisasi, partisipasi dan menciptakan atmosfir pengawasan pemilihan kepada kelompok masyarakat dalam hal ini para Tokoh Agama Lintas Iman.
Acara ini dihadiri oleh 42 orang yang terdiri dari 34 peserta rapat yaitu perwakilan tokoh agama di Kecamatan Bancak.
- Acara dimulai pada pukul 09.00 – selesai
- Bertempat di Gedung Serbaguna Kecamatan Bancak
- Narasumber Bapak Camat, Ketua Panwascam Bancak, dan Anggota Panwascam Bancak
- Acara hari ini didanai oleh dana hibah
- Seluruh peserta rapat pada hari ini diwajibkan untuk mematuhi protokol kesehatan dengan memakai masker, jaga jarak dan handsanitizer yang telah disediakan.
Demikian sekilas laporan dari Kasek
Pada hari ini Rabu, tanggal 28 Oktober 2020d ilaksanakan “Rapat SosialisasiPengawasan Pemilihan Partisipatif denganTokoh Agama Lintas Iman Pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Semarang 2020 di Kecamatan Bancak”.Tujuan diadakannya acara ini adalah sebagai media komunikasi, sosialisasi, partisipasi dan menciptakan atmosfir pengawasan pemilihan kepada kelompok masyarakat dalam hal ini para Tokoh Agama Lintas Iman.
Acara ini dihadiri oleh 42 orang yang terdiri dari 34 peserta rapat yaitu perwakilan tokoh agama di Kecamatan Bancak.
• Acara dimulai pada pukul 09.00 – selesai
• Bertempat di Gedung Serbaguna Kecamatan Bancak
• Narasumber Bapak Camat, Ketua PanwascamBancak, dan Anggota Panwascam Bancak
• Acara hari inid idanai oleh dana hibah
• Seluruh peserta rapat pada hari ini diwajibkan untuk mematuhi protokol kesehatan dengan memakai masker, jaga jarak dan handsanitizer yang telah disediakan;
Paparan Materi dari Camat Bancak (Bp.Febru Suryanti,S.Sos,M.Si)
Paparan Materi dari Ketua PANWASLUCAM
Paparan Materi dari Bp.ADHI YUSUF NUGROHO, S.E
Ceramah K.H Anwar Zahid (OPO vs SOPO )
https://drive.google.com/file/d/159XMPAR9ImR_NkUHdyIMgqfluM64m5hx/view?usp=sharing