
Jum’at, 21-5-2021, Bapak Bupati Semarang (Bp.H.Ngesti Nugraha,SH,.MM), berama Tim BPBD, Tim DPU, Forkompincam Kec Bancak, Pemerintah Desa dan media, melakukan peninjauan lokasi jembatan patah akibat terjangan derasnya arus air pada hari Kamis, 20 Mei 2021 di Dusun Banaran Desa Bancak Kecamatan Bancak Kabupaten Semarang, diupayakan solusi perbaikan secara darurat dan permanen akan dilakukan kurang lebih seminggu/ dua minggu lagi.